Begini Validasi Metode Kalibrasi yang Tepat untuk Alat Ukur

validasi metode kalibrasi

Proses kalibrasi yang tepat dan benar pastinya akan memberikan hasil yang juga baik serta maksimal. Untuk itulah mengapa pentingnya memilih validasi metode kalibrasi yang tepat terlebih untuk kalibrasi alat ukur.

Metode kalibrasi sendiri merupakan bagian dari proses akreditasi yang penting. Metode kalibrasi ini sendiri juga wajib memiliki dasar fisik dan data perhitungan yang dapat diuji secara aman. 

Sedangkan untuk validasi ini sendiri ialah bukti tertulis dan dilakukan guna membuktikan adanya konsistensi proses, prosedur atau metode dengan hasil yang diinginkan.

Validasi metode kalibrasi ini sendiri juga ada kalanya perlu untuk diupdate. Hal ini sendiri guna mengikuti mutu ISO yang terbaru dan sesuai dengan standar nasional maupun internasional.

Contoh validasi metode kalibrasi pada alat ukur yang banyak dilakukan saat ini ialah dalam industri farmasi seperti validasi proses obat, validasi pembersihan dan juga validasi analisis. Proses validasi metode kalibrasi ini sendiri penting untuk diikuti dan juga dilakukan. 

Validasi Metode Kalibrasi untuk Alat Ukur Kalian

Validasi metode kalibrasi ini sendiri digunakan untuk membandingkan antara proses, prosedur atau metode dengan hasil yang memang diinginkan/diharapkan. Validasi ini sendiri juga cenderung pada konsistensi.

Proses validasi ini sendiri biasanya menggunakan kaidah statistik. Sebelum anda melakukan proses validasi metode kalibrasi, selalu pastikan alat-alat yang nantinya dipakai sudah terkualifikasi dan memang sesuai dengan standar guna mendukung sistem mutu ISO.

Lantas apa sih sebenarnya tujuan dari proses validasi kalibrasi pada alat ukur itu dilakukan?

Tujuan Proses Validasi

Setiap proses jelas memiliki beberapa tujuan penting. Untuk tujuan utama dari proses validasi ini sendiri ialah untuk menyamakan atau menstandarkan sesuai dengan metode standar atau resmi. Selain itu juga untuk tujuan sesuai dengan metode SNI yang sudah rilis guna tetap menyamaratakan dalam hasil akhirnya.

Metode Kalibrasi di Kalibrasi.com Sudah Melalui Proses Validasi

Betapa pentingnya menggunakan metode kalibrasi untuk memperoleh hasil kalibrasi yang maksimal dan tentunya juga sesuai dengan mutu ISO. Proses validasi yang baik dan benar tentunya mampu memberikan hasil yang juga diinginkan dan sesuai.

Salah satu yang sudah menggunakan metode kalibrasi valid dan tidak sembarangan serta mengacu pada mutu ISO dan terakreditasi KAN ialah kalibrasi.com.

Kalibrasi.com sendiri selaku penyedia jasa berbagai jenis kalibrasi sudah melalui proses validasi dan menggunakan metode kalibrasi sesuai dengan standar nasional maupun internasional.

konsultasi jasa kalibrasi

Kesimpulan

Proses validasi dengan menggunakan metode kalibrasi yang tepat dan benar jelas sangatlah penting diterapkan. Banyak sekali manfaat dalam dunia industri saat ini.

Selain itu juga proses validasi dan penggunaan metode kalibrasi terbaru/terupdate juga akan sangat menguntungkan karena sudah sesuai dengan standar nasional maupun standar internasional.

Jangan ragu juga ketika anda menggunakan jasa kalibrasi dari kalibrasi.com karena memang sudah melalui proses kalibrasi yang sesuai dan pastinya juga menggunakan metode kalibrasi sesuai mutu ISO.